Fasilitas Terbaik
Kami mengerti pentingnya hidup nyaman. Oleh sebab itu, kami melengkapi perumahan Mandiri Residence dengan fasilitas yang terbaik, mulai dari gerbang utama yang sangat megah, keamanan one-gate-system, CCTV 24 jam, taman yang hijau dan tertata rapi, air mancur pada gerbang utama, masjid, infrastruktur bawah tanah (underground), jogging track, hingga taman bermain.